
Jurnal,Manado - Minimnya warga kepuluan diterima di fakultas kedokteran Universitas Sam Ratulangi (Unsrat), tidak membuat
wakil rakyat asal Daerah Pemilihan (dapil) Vl Kepuluan Talaud, Sangihe dan Sitoro tinggal diam.
Bagi srikandi partai Golkar Sulut Pdt Meiva Lintang sudah saatnya warga Nusa Utara diterima menjadi mahasiswa kedokteran Unsrat, mengingat minimnya putra/putri nustar diterima menjadi kedokteraan.
"Sudah saatnya putra putri dari Nusa Utara boleh menikmati kuliah di fakultas kedokteran Unsrat," tegas Mantan Ketua DPRD Sulut kepada jurnalmanado.com Senin (9/7/2018) diruang kerjanya Komisi lV.
Peluang ini harus disikapi serius oleh Fakultas Kedokteran Unsrat sehingga kedepan sudah banyak sarjana kedokteran dari daerah kepuluan, pinta Lintang. (tino)