
JurnalManado - Calon anggota Dewan perwakilan rakyat Kota Manado dari Partai Solidaritas lndonesia (PSI) Kota Manado, daerah pemilihan (Dapil) Wenang- Wanea Monica Tambayong Sabtu (26/8/2023) malam bertemu warga Bumi- Beringin Lingkungan 1 lorong majalah.
Monica berpakaian putih begitu tampil sederhana bersama warga melakukan dialog terkait keluhan warga sambil mewarkan program kerja ketika Tuhan berkenan dipercayai melalui suara rakyat duduk di DPRD Kota Manado.
Akan menjawab kerinduan warga untuk membantu dengan program kerja yang disampaikannya.
Lulusan S2 Universitas Gajah Mada Yogyakarta (UGM) itu rela kembali ke Manado Sulawesi Utara dan mencoba menjadi Calon legislatif (Caleg). (tino)
.