Iklan

September 17, 2020, 05:47 WIB
Last Updated 2021-01-21T13:16:34Z
Politik

Wabup Sangihe Ajak Pendukung Pilih ODSK Dua Periode


Jurnal Manado – Pernyataan tegas disampaikan Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe, Helmud Hontong, bahwa dirinya mendukung penuh calon gubernur Olly Dondokambey dan calon wakil gubernur Steven Kandouw.

"Saya dukung ODSK," kata Helmud.

Bahkan dalam video yang beredar Helmud dengan mengenakan baju kemeja merah mengajak seluruh pendukungnya dan warga sangihe untuk memilih ODSK dua periode.(man)