Iklan

September 24, 2021, 16:14 WIB
Last Updated 2021-09-24T23:14:03Z
NasionalPolitikUtama

Bersama Menaker, Felly E Runtuwene Resmikan BLK Komunitas GAHK Minut- Bitung


JurnalManado - Menteri Ketenagakerjaan  (Menaker) Republik lndonesia (RI) Dr Hj lda Fauziyah MSi bersama Ketua Komisi lX DPR RI Felly E Runtuwene SE Jumat (24/9/2021) sore meresmikan Balai Latihan Kerja (BLK) Komunitas Gereja Advend hari ketujuh (GAHK) Minahasa Utara (Minut)- Bitung.


Menaker dalam sambutannya mengatakan, Bantuan BLK Komunitas di Minut- Bitung betasal dari anggaran Tahun 2020 dari Kementerian, saat ini yang di bangun oleh Kementerian Ketenagakerjaan RI sudah 1114 BLK Komunitas di lndonesia.


Sementara itu, Ketua Komisi lX  DPR RI Felly E Runtuwene SE mengatakan, dibagunnya BLK Komunitas GAHK di Minut-Bitung saat ini.


BLK Mandiri bisa menciptakan lapangan kerja sendiri, dan BLK ini tidak selamanya di biayai oleh Pemerintah. Tetapi, bantuan anggarannya selanjutnya akan mandiri.


"Saya berharap BLK Komunitas dapat digunakan sebaik-baiknya oleh generasi muda, tujuannya untuk menciptakan lapangan kerja sendiri.


 sehingga masyarakat tidak tergantung menjadi seorang Aparatur sipil negara (ASN) untuk masuk di SKPD mana saja," tegas Runtuwene kepada JurnalManado.com usai acara.


Sembari menambahkan, semua BLK Komunitas yang di bangun di lndonesia, terutama di Sulut bagi Anggota Dewan Sulut periode 2014-2019 berharap akan lebih maju lagi.


Politisi Partai NasDem dorong agar Pemerintah daerah bisa mengsuport untuk semua kegiatan BLK Komunitas yang ada di Sulut.


BLK komunitas ini hadir akan menjadi lebih maju dalam menciptakan lapangan kerja, apalagi ditengah kondisi pandemi covid 19 saat ini.


Untuk semua aset dan kegiatan di BLK Komunitas GAHK Minut-Bitung sudah diserahkan kepihak gereja.


Sesuai informasi yang di sampaikan  Ketua Komisi lX, di Sulut sudah ada  7 BLK Mandiri yang bakal dibangun  tahun kedepan, sesuai anggaran selanjutnya," kunci Runtuwene. (tino)