
Jurnal Manado - Sebagai bentuk apresiasi kepada Audrey Vanessa Susilo sebagai pemenang Miss Indonesia 2022, yang mengharumkan nama Sulawesi utara, Gubernur Sulawesi Utara, Olly Dondokambey memberikan hadiah berupa uang tunai sebesar Rp100 Juta.
“Terima kasih atas prestasi sudah dicapai,” harap Gubernur Olly.
Hadiah tersebut diserahkan gubernur usai menjadi inspektur upacara HUT Provinsi Sulut ke - 58.
(man)