Iklan

March 1, 2024, 02:25 WIB
Last Updated 2024-03-01T10:25:18Z
Mitra

Gelar Analisis Situasi Penginputan, Kaban Grace Oroh : 8 Aksi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting Terintegrasi


Jurnal,Mitra - Pemerintah Kabupaten (Mitra) melalui Badan Perencanaan Daerah menggelar Kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Analisis situasi Penginputan pada web monitoring dan Reviu 8 aksi konfergensi stunting tahun 2023.


Kegiatan Bimtek di buka oleh  Asisten 2 Bidang Pembangunan dan Ekonomi Arnold Mokosolang, di Hotel Lagoon Manado, yang pelaksanaannya 28 sd 1/3/24.


Peserta Bimtek mendapatkan materi oleh Narasumber dari Tpps Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Sam Patoro Larobu.


Penyelenggaraan kegiatan Bimtek dalam rangka penginputan pada web monitoring dan pelaksanaan reviuw 8 aksi konvergensi stunting tahun 2023. "8 Aksi konvergensi percepatan penurunan stunting terintegrasi merupakan instrument yang digunakan untuk meningkatkan integrasi intervensi gizi baik spesifikasi dan sensitif dalam pencegahan penurunan stunting," ungkap Kaban Bapeda Grace Oroh.


Untuk itu Kaban berharap kepada peserta yang merupakan instansi-instansi terkait harus serius dalam keikutsertaan dalam kegiatan Bimtek. (hak)